Monday, April 28, 2014

3 Hacker Penjebol Keamanan US Army Di Tangkap Oleh FBI

3 Hacker Penjebol Keamanan US Army Di Tangkap Oleh FBI
FBI menangkap tiga pria tersangka atas tuduhan mencuri software rahasia rancangan helikopter milik Angkatan Darat AS beserta simulator latihan nya, selain mencuri software, tiga pria tersebut juga di dakwa atas tuduhan membobol perusahan game seperti Xbox, Zombie Studios, dan Epic Games.

Nesheiwat (28), Nathan Leroux (19) dan Wisconsin terancam hukuman 15 tahun penjara karena melakukan kejahatan penipuan, pelanggaran hak cipta dan aksi hacking.

Dalam dakwaan nya, ketiga hacker yang membobol sistem keamanan Angkatan Darat AS secara ilegal melakukan akses untuk melakukan pencurian data , selain itu mereka juga melakukan aksi pembajakan atas beberapa game milik Valve Corporation, Activision Blizzard, Zombie Studios, dan Epic Games, beberapa di antaranya merupakan Game yang belum dirilis (masih dalam pengembangan).

Jaksa penuntut juga menuduh 3 hacker asal New Jersey ini berencana untuk mendapatkan akses ke server US Army, dimana dalam server tersebut terdapat software helikopter Apache beserta simulatornya.

Dikutip dari techworm, Aksi ini mereka lakukan untuk mencopy semua data kemudian mereka akan mengembangkan sendiri setiap data yang berhasil di dapatkan untuk di jual kembali di eBay dengan harga bervariasi tergantung kerumitan.

Sumber: wawker

Related Posts:

  • Fakta unik tentang wanita terpopulerMemang tidak ada yang mengetahui apa isi hati setiap wanita.Fakta unik tentang wanita terpopuler ,Apalagi isi hati kaum perempuan terkadang sulit untuk diterka. Terkadang ingin A tapi besoknya bisa berubah jadi B. Bagaimana d… Read More
  • 3 Hacker Penjebol Keamanan US Army Di Tangkap Oleh FBI3 Hacker Penjebol Keamanan US Army Di Tangkap Oleh FBI FBI menangkap tiga pria tersangka atas tuduhan mencuri software rahasia rancangan helikopter milik Angkatan Darat AS beserta simulator latihan nya, selain mencuri softwar… Read More
  • 7 Mumi Paling Terkenal di dunia7 Mumi Paling Terkenal di dunia7 Mumi Paling Terkenal Di DuniaPada kesempatan kali ini Berbagi Info akan menyajikan artikel tentang 7 Mumi paling Terkenal di dunia. Semoga dengan artikel 7 Mummi paling terkenal di dunia akan … Read More
  • Fakta Menarik Tentang FacebookFacebook masih menjadi jejaring sosial terbesar di dunia dengan lebih 1,06 miliar pengguna yang mampir setiap bulannya. Bukan jumlah akun yang terdaftar, melainkan jumlah orang yang lalu-lalang mengecek profil Facebook mereka… Read More
  • Fakta Menarik Tentang ObesitasBERBAGI INFO | Fakta Menarik Tentang Obsitas, Obesitas adalah salah satu penyakit yang patut diwaspadai di era modern ini. Semakin lama, angka orang yang mengalami obesitas semakin meningkat. Di Indonesia sendiri, meski obesi… Read More

0 komentar:

Post a Comment